Video Kampus
Mengapa Kuliah di STIQ Al-Multazam ?
STIQ Al-Multazam merupakan institusi perkuliahan yang Unggul dalam bidang Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir yang memadukan antara perkuliahan dan pesantren. Dengan suasana alam kampus yang berada di bawah kaki gunung ciremai, menambah ketenangan bagi mahasiswa untuk menghafal Qur’an dan mencari ilmu.